Selasa, 10 Maret 2015

KDK II "Perbedaan DIET dengan DIIT"

Diposting oleh Unknown di 19.41
DIET adalah jumlah makanan yang dikunsumsi oleh seseorang . Jenis diet sangat dipengaruhi oleh latar belakang asal individu atau keyakinan yang dianut masyarakat tersebut.
Namun di kalangan para wanita apalagi remaja jaman sekarang, diet identik dengan suatu upaya penurunan berat badan atau dengan kata lain mengatur asupan nutrisi tertentu.
Diet dengan makna upaya penurunan/pengaturan asupan nutrisi dibagi menjadi 3 yaitu:
  1. Menurunkan berat (massa) misalnya bagi para model atau aktris yang ingin menjaga penampilan.
  2. Meningkatkan berat (massa) misalnya bagi para olahragawan atau atlet binaraga yang ingin meningkatkan massa otot.
  3. Pantang terhadap makanan tertentu misalnya bagi penderita diabetes, rendah karbohidrat (glukosa dan kalori).
Sedangkan DIIT maknanya hampir sama yaitu mengatur pola makan ,namun letak penggunaan dan subyeknya yang berbeda.
Jika diet dilakukan oleh sebagian wanita yang umumnya untuk alasan PD ,maka berbeda dengan diit yang dilakukan oleh orangorang yang sedang menderita suatu penyakit. Mereka akan dianjurkan / disarankan atau bahkan diatur pola makan, jenis makanan , jumlah makanan yang dikonsumsi, dan lain sebagainya oleh pelayan kesehatan dengan maksud dan tujuan tertentu pastinya.
Dengan alasan pertimbangan kesehatan dari pasien atau orang tersebut.

Contoh orang yang menderita penyakit Diabetes Mellitus.Maka dimulai dari jenis makanan yang tidak boleh /dikurangi mengonsumsi makanan yang manis-manis.
" udah kelebihan gula.. eh ko malah mau nambah lagi,ualah "
makan pun harus ditakar dulu agar seimbang dan yang paling penting tidak memperburuk keadaan pasien.

Selamat dan Semangat Belajar . Terimakasih :)

0 komentar on "KDK II "Perbedaan DIET dengan DIIT""

Posting Komentar

Selasa, 10 Maret 2015

KDK II "Perbedaan DIET dengan DIIT"

DIET adalah jumlah makanan yang dikunsumsi oleh seseorang . Jenis diet sangat dipengaruhi oleh latar belakang asal individu atau keyakinan yang dianut masyarakat tersebut.
Namun di kalangan para wanita apalagi remaja jaman sekarang, diet identik dengan suatu upaya penurunan berat badan atau dengan kata lain mengatur asupan nutrisi tertentu.
Diet dengan makna upaya penurunan/pengaturan asupan nutrisi dibagi menjadi 3 yaitu:
  1. Menurunkan berat (massa) misalnya bagi para model atau aktris yang ingin menjaga penampilan.
  2. Meningkatkan berat (massa) misalnya bagi para olahragawan atau atlet binaraga yang ingin meningkatkan massa otot.
  3. Pantang terhadap makanan tertentu misalnya bagi penderita diabetes, rendah karbohidrat (glukosa dan kalori).
Sedangkan DIIT maknanya hampir sama yaitu mengatur pola makan ,namun letak penggunaan dan subyeknya yang berbeda.
Jika diet dilakukan oleh sebagian wanita yang umumnya untuk alasan PD ,maka berbeda dengan diit yang dilakukan oleh orangorang yang sedang menderita suatu penyakit. Mereka akan dianjurkan / disarankan atau bahkan diatur pola makan, jenis makanan , jumlah makanan yang dikonsumsi, dan lain sebagainya oleh pelayan kesehatan dengan maksud dan tujuan tertentu pastinya.
Dengan alasan pertimbangan kesehatan dari pasien atau orang tersebut.

Contoh orang yang menderita penyakit Diabetes Mellitus.Maka dimulai dari jenis makanan yang tidak boleh /dikurangi mengonsumsi makanan yang manis-manis.
" udah kelebihan gula.. eh ko malah mau nambah lagi,ualah "
makan pun harus ditakar dulu agar seimbang dan yang paling penting tidak memperburuk keadaan pasien.

Selamat dan Semangat Belajar . Terimakasih :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Ririn Saputri Copyright © 2010 Designed by Ipietoon Provided By Free Blogger Templates | Freethemes4all.com

Free Website templatesSEO Web Design Agencyfreethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Web Templates